Aset ratusan miliar rupiah itu disita lantaran diduga terkait dengan perkara dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU). "Tim penyidik perkara tindak pidana korupsi dalam kegiatan usaha perkebunan ...
Kasus gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) yang dilakukan Rafael Alun Trisambodo segera disidangkan. KPK mengungkap Rafael Alun melakukan pencucian uang selama 20 tahun terakhir.
Mereka ialah Widjaja Tannady, Daniel Budiman, Heppy Sebayang, dan Muchdan Bakrie. Empat orang itu dipanggil sebagai saksi kasus dugaan pencucian uang eks Sekretaris Mahkamah Agung (Sekma) Hasbi Hasan.
Terutama terkait kasus tindak pidana pencucian uang (TPPU) dan tindak pidana ekonomi lainnya. "Penggunaan mata uang kripto sebagai alat kejahatan lekat dengan modus pencucian uang dan tindak ...
JAKARTA, KOMPAS.com - Indonesia Corruption Watch (ICW) menilai aparat penegak hukum belum memaksimalkan penggunaan delik tindak pidana pencucian terhadap para terdakwa kasus korupsi di sepanjang 2023.